top of page

Penjelasan Format File Dalam Graphic Design


Hi Gravers, software pendukung design grafis kan banyak banget nih sekarang. Karena itu, formatpun juga jadi macem-macem banget sekarang. Nah, kali ini Viqe pengen share ke kamu ada apa aja sih format-format file.


Jangan sampai ketika client / vendor minta file design kamu salah kirim format. Apalagi kalau ke vendor. Seharusnya jam 3 sore udah bisa jalan proses printingnya, karena format salah jadi ngaret deh, dia langsung ubah antrian projekmu jadi di belakang.

Siapa yang butuh filenya? Apabila client minta, kamu bisa kirim antara 3 format itu atau bahkan langsung kirim aja dalam 3 format biar bisa digunakan dengan sesuka hati oleh mereka.


Biasanya, kalau sebagai Client file itu dipakai untuk apa sih? Begitu juga dengan designer, dan seterusnya. Viqe tampilin di gambar beberapa hal yang biasa designmu dipakai untuk mereka.

Itulah format file untuk digunakan di dunia printing maupun digital. Jika butuh untuk printing, dan filemu vector, hindari mengirim dalam format JPG. Karena scalingnya jadi terbatas.

Apa keunggulan dari masing-masing format itu? Karena PDF, AI, SVG, EPS lebih dominan ke vector mereka bisa discaling tanpa batas dan tanpa pecah. Jika kamu ingin "bongkar" filenya, PDF, AI, SVG, EPS bisa dengan mudah di open di adobe illustrator dan diedit ulang semua pathnya. Untuk PDF, PNG, JPG itu sangat umum. Hampir semua device smartphone android, apple, pc windows, pc mac bisa membuka file tersebut tanpa software tambahan seperti Adobe / Corel. Untuk PDF, PNG, EPS, SVG, PNG, AI bisa untuk membuka file dengan tanpa background.


Selain yang ada di gambar, pada dasarnya format apapun bentuknya, yang penting kamu paham masing-masing format dan bagaimana sistemnya. Jadi ketika kamu edit foto, dan client minta file high resnya, terus tanpa edit-edit lagi tinggal kamu save as PDF. Ya itu bukan berarti bisa di scaling dengan tanpa batas. Foto tetap low res.


Kalau kamu tidak mau pusing akan hal ini, yuk langsung aja request design yang kamu inginkan ke kami. Check lebih lengkap service kami mengenai graphic design di https://www.graviqe.com/graphic-design


Kami siap memenuhi keinginanmu dalam hal Graphic Design, Website Development, Digital Marketing, dan Photo & Video Creation.


18 views0 comments

Recent Posts

See All
bottom of page